Paket Wisata Open Trip Togean Murah 2025 - Tournesia
Open Trip Togean siap membawa Nesian Trippers menjelajah keindahan laut, pulau eksotis, dan budaya unik Togean dalam satu paket liburan seru.

Open Trip Togean adalah solusi terbaik bagi Nesian Trippers yang ingin menjelajahi surga tersembunyi di Sulawesi Tengah tanpa ribet. Dengan konsep perjalanan yang terorganisir, Nesian Trippers akan diajak menikmati keindahan gugusan Pulau Togean yang terkenal dengan pasir putihnya yang bersih, laut jernih berwarna biru toska, hingga pesona bawah laut yang memukau. Cocok untuk pecinta snorkeling, diving, atau sekadar relaksasi di alam tropis yang tenang. Dalam paket ini, semua kebutuhan perjalanan mulai dari transportasi, penginapan, makan, hingga itinerary seru telah kami siapkan secara matang. Jadi, Nesian Trippers cukup datang dan menikmati setiap detik petualangan. Open Trip Togean juga membuka peluang pertemanan baru, karena dilakukan bersama para traveler dari berbagai daerah. Saatnya wujudkan liburan impian ke destinasi eksotis Indonesia yang belum banyak dijamah wisatawan.
Schedule Open Trip Togean 2025
MEI 2025
- 23 - 27 Mei 2025.
JUNI 2025
- 6 - 10 Juni 2025.
JULI 2025
- 25 - 29 Juli 2025.
AGUSTUS 2025
- 22 - 26 Agustus 2025
SEPTEMBER 2025
- 5 - 9 September 2025.
- 26 - 30 September 2025.
OKTOBER 2025
- 24 - 28 Oktober 2025.
NOVEMBER 2025
- 21 - 25 November 2025.
DESEMBER 2025
- 26 - 30 Desember 2025 (high season).
Harga Open Trip Togean (Low Season)
- Dari Pelabuhan Ferry Gorontalo : Rp 2.500.000/orang.
Harga Sudah Termasuk
- Akomodasi 2 malam di Togean.
- Tiket ferry Gorontalo - Wakai PP.
- Perahu hopping island.
- Tiket masuk wisata.
- Makan selama trip.
- Teh atau kopi sepuasnya di resort.
- Air mineral.
Harga Tidak Termasuk
- Tiket pesawat dari kota asal ke Gorontalo PP.
- Biaya porter di pelabuhan.
- Dokumentasi drone.
- Dokumentasi under water.
- Alat snorkeling.
- Antar jemput bandara.
- Tipping crew.
Rekomendasi Flight
- Kedatangan : sebelum jam 12 siang.
- Kepulangan : di atas jam 10 pagi.
Itinerary Open Trip Togean 5 Hari 4 Malam
Hari Ke Satu
- 14.00 : Peserta berkumpul di Pelabuhan Gorontalo
- 15.00 : Pada sore hari peserta menuju Togean.
- 19.00 : Menikmati makan malam di kapal ferry.
- 20.00 : Istrahat (over night) di kapal.
Hari Ke Dua
- 03.30 : Perkiraan tiba di Pelabuhan Wakai.
- 06.00 : Menikmati sarapan pagi.
- 07.00 : Menuju resort dan check in.
- 08.00 : Menuju Pantai Karina.
- 08.30 : Tiba di Pantai Karina dan explore.
- 10.00 : Menuju Danau Ubur Ubur dan explore.
- 11.30 : Kembali menuju ke resort.
- 12.00 : Menikmati makan siang
- 13.00 : Free time. Atau bisa di isi dengan snorkling.
- 19.00 : Menikmati makan malam dan acara bebas.
Hari Ke Tiga
- 08.00 : Menikmati sarapan pagi di resort.
- 08.30 : Peserta menuju Pulau Papan.
- 10.00 : Tiba di Pulau Papan dan explore.
- 11.30 : Menuju Pantai Sera dan explore.
- 12.00 : Menikmati makan siang
- 13.30 : Menuju California Reef (spot snorkling).
- 15.30 : Kembali menuju ke resort.
- 17.00 : Tiba di resort dan bersih-bersih.
- 19.00 : Menikmati makan malam.
- 20.00 : Istrahat dan acara bebas.
Hari Ke Empat
- 08.00 : Menikmati sarapan pagi di resort.
- 08.30 : Kegiatan snorkling.
- 12.00 : Menikmati makan siang.
- 13.00 : Check out resort dan peserta menuju Pelabuhan Wakai.
- 17.00 : Kapal berangkat menuju gorontalo.
Hari Ke Lima
- 06.00 : Tiba di Pelabuhan Gorontalo.
- 05.30 : Menikmati sarapan pagi.
- 06.00 : Menuju Hiu Paus (exclude).
- 08.00 : Peserta di antar menuju bandara dan trip selesai.
Syarat Dan Ketentuan Open Trip Togean
- Open Trip Togean ini terbuka untuk umum.
- Minimal kuota Open Trip Togean adalah 5 orang.
- Harga Open Trip Togean yang sudah ditetapkan hanya berlaku khusus bagi Warga Negara Indonesia (WNI). Untuk harga Warga Negara Asing (WNA) silahkan menghungi admin.
- Tidak ada pengembalian (refund) dan pengurangan biaya jika obyek wisata ditutup dikarenakan force majeure atau kejadian di luar dugaan.
- Peserta dianggap fix apabila sudah melakukan DP (Down Payment) sejumlah 50% dari total trip. Pihak Tournesia akan mendahulukan peserta yang sudah melakukan pembayaran.
- Biaya pelunasan dilakukan pada H-5 sebelum keberangkatan.
- Pembayaran via transfer hanya di kirimkan ke nomor rekening di bawah ini, kecuali ada konfirmasi sebelumnya dari pihak Tournesia dengan kontak resmi :
Bank Central Asia (BCA)
No. Rek. 1672948911
A/n. PT. Tournesia Bharaka Sakti - Jika sudah transfer pembayaran DP atau lunas dan batal secara sepihak oleh pendaftar, maka tidak ada pengembalian. Kecuali ganti peserta dari pihak pendaftar yang membatalkan secara sepihak itu sendiri.
- Penggantian peserta diperbolehkan dengan konfirmasi maksimal H-3 sebelum keberangkatan.
- Apabila terjadi Force Majeure yang mengakibatkan perjalanan tertunda atau batal, maka akan di selesaikan secara musyawarah atau mufakat.
- Pihak Tournesia tidak bertanggung jawab atas kehilangan dan kerusakan barang akibat kelalaian peserta.
- Pihak Tournesia tidak bertanggung jawab atas segala kejadian yang disebabkan oleh ketidak patuhan peserta terhadap syarat dan ketentuan di atas.
Open Trip Lainnya
Daftar Open Trip Tournesia lainnya